Bacaan Niat dan Doa Sholat Dhuha: Arab, Latin dan Artinya Lengkap dengan Tata Cara Mengerjakannya

- 9 Maret 2023, 06:40 WIB
Ilustrasi mengerjakan sholat Dhuha dan membaca niat dan doa secara sempurna
Ilustrasi mengerjakan sholat Dhuha dan membaca niat dan doa secara sempurna /Pexels @TimaMiroshnichenko/

Artinya: Ya Allah, sesungguhnya waktu Dhuha adalah waktu Dhuha-Mu, keagungan adalah keagungan-Mu, keindahan adalah keindahanMu, kekuatan adalah kekuatan-Mu, dan perlindungan adalah perlindungan-Mu.

Ya Allah, jika saja rezekiku masih berada di atas langit maka turunkanlah, jika saja masih berada di dalam bumi maka keluarkanlah, jika saja masih sukar maka mudahkanlah, jika saja haram maka sucikanlah, dan jika saja masih jauh maka dekatkanlah.

Baca Juga: Tepi Barat Memanas, Turki Protes

Berkat waktu Dhuha, keagungan, keindahan, kekuatan dan kekuasaan-Mu, limpahkanlah kepada kami segala hal yang telah Engkau limpahkan kepada hamba-hamba-Mu yang shalih.

Adapun untuk tata cara pelaksanaan sholat sunnah Dhuha ini tidaklah jauh berbeda dengan sholat sunnah pada umumnya, yaitu diawali dengan membaca niat, takbiratul ihram dan diakhiri dengan salam.***

Halaman:

Editor: Lina Lutan

Sumber: YouTube IRSSAT Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x