5 Tempat Wisata Kuliner di Bandung yang Lagi Hits, Harga Kaki Lima dan Instagramable

- 4 Mei 2023, 13:24 WIB
Cilok goreng setiabudi tempat wisata kuliner di bandung yang lagi hits
Cilok goreng setiabudi tempat wisata kuliner di bandung yang lagi hits /YouTube CIDUK KULINER/


Kedai kopi ini cukup luas dan nyaman, dihiasi dengan foto-foto lama yang menjadikannya tempat yang menyenangkan untuk bersantai. Menunya meliputi minuman kopi yang khas serta makanan ringan lainnya.

Roti Selai Srikaya adalah salah satu menu yang paling terkenal dan menjadi andalan di kafe ini. Harga makanan dan minumannya mulai dari Rp 16.000 untuk secangkir kopi hitam panas, dan Rp 18.000 untuk Roti Selai Srikaya.


4. Susu Ijan

Susu Ijan terletak di Jalan Pungkur, di sebelah persimpangan Jalan Otto Iskandardinata dan Kecamatan Regol, Kota Bandung. Nama Susu Ijan berarti "susu murni" karena kedai ini terletak di sebelah Gang Ijan.

Kedai ini telah dibuka sejak tahun 1947, dan mulai populer di tahun 60-an. Harganya cukup murah, hanya Rp5.000 sampai Rp6.000 untuk segelas susu. Susu murni biasa atau susu murni dengan berbagai rasa tersedia di sini.

 




5. Cilok Goreng Setiabudi

Cilok Goreng Setiabudi adalah sebuah restoran asal Bandung yang dianggap sebagai salah satu pelopor cilok goreng. Berlokasi di Jalan Dr. Setiabudi No.148, depan Borma Setiabudi.

Cilok memiliki rasa yang gurih dan renyah di bagian luarnya, dengan bagian dalam yang lembut. Cilok ditawarkan dalam beberapa rasa, termasuk kacang dan keju bubuk, barbeque, pedas, dan balado.

Untuk oleh-oleh, Cilok Goreng Setiabudi juga menawarkan tusuk sate cilok dan pouch. Sekotak berisi 30 tusuk cilok dijual seharga Rp50.000 dan sekotak berisi 15 tusuk cilok dijual seharga Rp25.000.

Nah ini beberapa tempat wisata kuliner di bandung yang lagi hits yang murah harga kaki lima dan instagramable. Perlu kamu wajib dikunjungi pusat pusat wisata kuliner Bandung ini.***

Halaman:

Editor: Nadya Kinasih

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x