Cara Membuat Sate Saat Hari Raya Idul Adha 2023, Resep Olahan Daging Sapi Kurban yang Enak

- 30 Juni 2023, 06:42 WIB
Resep olahan daging sapi kurban yang dibuat  sate saat Hari Raya Idul Adha 2023
Resep olahan daging sapi kurban yang dibuat sate saat Hari Raya Idul Adha 2023 /Tangkap layar channel youtube CR COOK/

GALAMEDIANEWS - Resep olahan daging sapi kurban saat momen perayaan Idul Adha 2023 atau kurban, daging sapi sering dibuat menjadi hidangan sate yang enak.

Dengan memanfaatkan resep olahan ini daging sapi yang yang didapat saat Hari Raya Idul Adha 2023, kita dapat menciptakan hidangan sate menggunakan daging kurban yang memikat selera dan dengan saus kecap.

Resep olahan daging sapi kurban enak menjadi pilihan favorit bagi banyak orang untuk disajikan dalam hidangan istimewa saat malam hari membuat sate sapi dengan saus kecap.

Baca Juga: Cara Merebus Iga Sapi Agar Empuk Tanpa Presto dan Hemat Gas Untuk Membuat Sop Iga Ala Restoran

Potongan-potongan daging sapi yang dijepit pada tusuk sate serta cara membuat olahan daging sapi kurban akan memberikan rasa enak dan lembut pada saat Hari Raya Idul Adha 2023 .

Resep Sate Sapi Kurban

Berikut ini adalah salah satu resep olahan daging sapi kurban enak yang dirangkum GalamediaNews:

Bahan-bahan:

  • 500 gram daging sapi (bagian paha atau sesuai selera)
  • 10 tusuk sate
  • 4 sendok makan kecap manis
  • 3 sendok makan minyak goreng

Bumbu:

  • 4 siung bawang putih, haluskan
  • 1 sendok teh ketumbar bubuk
  • 1 sendok teh jintan bubuk
  • 1 sendok teh paprika bubuk
  • 1 sendok teh garam
  • 1/2 sendok teh merica bubuk
  • Bahan Saus kecap:
  • 2 siung bawang putih, haluskan
  • 1 sendok makan kecap manis
  • 1 sendok makan air jeruk nipis
  • 1/2 sendok teh garam
  • 200 ml air matang
  • 1 sendok makan minyak goreng

Cara membuat:

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: YouTube CR COOK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x