Jangan Dibiasakan! Ini 5 Dampak Negatif Tidur Menggunakan Earphone, Bisa Picu Kerusakan Otak

- 25 Desember 2023, 06:45 WIB
Ilustrasi mendengarkan musik menggunakan earphone atau headset, penggunaan jangka panjang dapat merusak sistem pendengaran.
Ilustrasi mendengarkan musik menggunakan earphone atau headset, penggunaan jangka panjang dapat merusak sistem pendengaran. /Pixabay.com /David Dierosse//

Sehingga dapat menyebabkan infeksi pada telinga dan risiko ini bisa bertambah parah apabila sering meminjamkan atau bahkan menggunakan earphone milik orang lain.

  1. Penumpukan kotoran di dalam telinga

Penggunaan earphone terlalu lama dapat mendorong kotoran di dalam telinga masuk lebih dalam sehingga dapat menyebabkan penumpukan.

Ketika kotoran dalam telinga bertumpuk, maka akan menyebabkan rasa tidak nyaman saat beraktivitas.

Kondisi ini dapat menyebabkan berkurangnya sensitivitas pendengaran dan memungkinkan terjadinya tinnitus atau telinga berdenging.

Baca Juga: Tempat Staycation Hits di Lembang Wisata Alam Tangkal Pinus, Ada Area Camping Murah dan Hewan Alpaca Lucu

  1. Munculnya nekrosis

Nekrosis adalah suatu kondisi dimana terjadi cedera pada sel yang disebabkan oleh terhalangnya suplai darah ke jaringan terkait.

Nekrosis dapat disebabkan oleh penggunaan earphone yang tidak pas di telinga akibat perubahan posisi ketika sedang tidur.

Seiring berjalannya waktu, saluran telinga dapat menyempit dan aliran darah menjadi semakin sulit mengalir dan dapat menyebabkan kumpulan jaringan mati atau nekrosis yang ditandai dengan luka berwarna gelap.

  1. Memicu kerusakan otak

Menggunakan earphone saat tidur dapat merusak sel-sel otak.

Hal ini bisa terjadi karena ketika kita tidur, seluruh anggota tubuh beristirahat.

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: EMC Healthcare


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah