Catat Jangan Minum Minuman Ini Jika Tak Mau Kena Diabetes!

- 27 Desember 2023, 09:05 WIB
ILustrasi. Catat Jangan Minum Minuman Ini Jika Tak Mau Kena Diabetes!.
ILustrasi. Catat Jangan Minum Minuman Ini Jika Tak Mau Kena Diabetes!. /

GALAMEDIANEWS - Diabetes merupakan induk dari segala penyakit tidak menular apalagi bila diidap sejak kecil.

Jika sejak kecil seseorang sudah terdiagnosa diabetes tipe 1 atau tipe 2, maka potensi untuk mengalami penyakit tidak menular kronis lain saat dewasa akan jauh lebih tinggi.

Baca Juga: Liburan Tahun Baru di Bandung, Yuk ke Splendore Workshop Biar Kreatif dan Menghasilkan

Baca Juga: 7 Rekomendasi Glamping di Lembang Bandung Terpopuler, Pas Buat Liburan Sekolah dan Tahun Baru

Nah, untuk menghindari agar tak terkena diabetes, ada baiknya Anda menghindari minuman ini. Jenis minuman ini tidak disarankan untuk dikonsumsi secara berlebihan. Ada banyak alasan kenapa minuman bersoda harus dikurangi.

Bukan tanpa alasan, jenis minuman yang satu ini ternyata bisa meningkatkan risiko gangguan kesehatan. Berlebihan dalam mengonsumsi minuman bersoda bisa memicu naiknya berat badan, karena minuman ini memiliki kandungan gula yang tinggi.

Seperti diketahui, kelebihan berat badan alias obesitas bisa meningkatkan risiko munculnya berbagai gangguan kesehatan termasuk diabetes.

Selain itu, apalagi yang bisa terjadi saat seseorang berlebihan dalam mengonsumsi minuman bersoda? Berikut penjelasannya.

Baca Juga: Tempat Nongkrong Yang Hits Arjasari Rock Hills saat Liburan Tahun Baru di Bandung, View Sunset dan Camping

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x