Mendokumentasikan Pengalaman Itu Penting, Ini Sebabnya

- 3 Februari 2024, 14:09 WIB
Ilustrasi menulis.
Ilustrasi menulis. /freepick.com/@freepik/

“Ini Sir Alex Ferguson nggak mewariskan pengetahuannya. Jadi pelatihnya selanjutnya bingung melatihnya. Jelas MU jadi kehilangan jati dirinya. Alex Ferguson melatih MU itu dua dekade. Ini banyak pengalamannya. Misalnya, membaca pemain muda berbakat,” jelasnya. 

Karena penting, pengalaman tersebut bisa termasuk rahasia perusahaan. Karenanya, tak boleh diketahui perusahaan atau pihak yang tak berkepentingan. Namun, bila menyangkut kepentingan banyak orang, maka harus dipublikasikan secara luas.

MenukisBaca Juga: Hobi Menulis? Coba Bisnis Ghost Writer, Bisa Hasilkan Jutaan Rupiah

“Nggak boleh diketahui perusahaan lain atau orang-orang yang nggak berkepentingan. Ini harus dijaga. Kalau ada yang mau melanjutkan, buat dulu perjanjian hukum supaya ini nggak dibocorkan,” katanya. 

“Kecuali, yang ada kaitannya dengan kepentingan masyarakat. Seperti pengalaman membangun jembatan atau fasilitas publik yang kuat,” jelasnya. 

Kesimpulannya, mendokumentasikan pengalaman itu sebenarnya memang penting. Informasi pengalaman berguna untuk diri sendiri atau berguna juga untuk orang lain. Nah, tertarik mendokumentasikan pengalaman Anda?***

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah