Hindari 5 Makanan Ini Selama Puasa Kata Dokter Zaidul Akbar

- 19 Maret 2024, 16:49 WIB
5 makanan yang harus dihindari.
5 makanan yang harus dihindari. /instagram @zaidulakbar /

3. Makanan dengan minyak goreng

Pakar herbal ini menyarankan agar mengurangi konsumsi makanan yang mendandung minyak berlebihan selama berpuasa. Karena berisiko menyebabkan kadar kolesterol di dalam tubuh meningkat. Tidak hanya itu, jenis makanan ini juga bisa mengakibatkan kenaikan berat badan saat puasa.

4. Makanan yang banyak mengandung gula

Makanan yang banyak mengandung gula ebaiknya dihindari saat bulan Ramadhan. Pasalnya terlalu banyak mengkonsumsi makanan yang mengandung gula bisa membuat tubuh menjadi tidak sehat. Mengkonsumsi gula berlebih dapat meningkatkan berat badan, risiko mengalami diabetes, tekanan darah tinggi, mempercepat mengalami masalah pikun dan penuaan dini.

Baca Juga: Cara Simpel Mencegah Sakit Gigi Ala dr Zaidul Akbar

5.  Kurangi konsumsi nasi putih

Menurut Dokter Zaidul Akbar, orang yang berpuasa sebaiknya mengurangi konsumsi nasi. Karena nasi susah untuk dicerna. Lambung sudah beristirahat selama 12 jam, sehingga sebaiknya mengkonsumsi makanan yang mudah dicerna. Itulah beberapa makanan yang harus dihindari selama berpuasa.***

 

 

Halaman:

Editor: Dicky Aditya

Sumber: Instagram @zaidulakbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah