Dentuman, Gunung Semeru dan Raung Jadi Tranding Topic, Warganet Ketakutan

- 3 Februari 2021, 09:50 WIB
Gunung Semeru kembali erupsi dan mengeluarkan awan panas guguran sejauh 2 kilometer dari lidah lava pada Selasa, 2 Februari 2021.
Gunung Semeru kembali erupsi dan mengeluarkan awan panas guguran sejauh 2 kilometer dari lidah lava pada Selasa, 2 Februari 2021. /ANTARA FOTO/Zabur Karuru

Namun, hingga saat ini pihak Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Malang belum menemukan asal suara dari dentuman tersebut.

Baca Juga: Terkait Kasus PT Asabri, Mahfud MD Meminta Masyarakat Tetap Tenang

“Mimin masih belum bisa memperkirakan itu suara dentuman berasal dari mana,” tulis BPBD Kota Malang dilansir Galamedia dari akun Twitter @bpbd_malangkota pada Rabu 3 Februari 2021.

Meski begitu pihak BPBD Kota Malang mengaku sedang menggali informasi kepada rekan-rekan di daerah lain. Selanjutnya, BPBD Kota Malang mengimbau kepada masyarakat untuk senantiasa berdoa demi keselaman bersama.***

 

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x