Bukan Hanya Figur, Ini yang Harus Dimiliki Capres 2024 Menurut Fahri Hamzah

- 13 Juni 2021, 15:14 WIB
Wakil Ketua Umum Partai Gelora Indonesia, Fahri Hamzah sebut untuk capres bukan hanya dilihat dari figur.
Wakil Ketua Umum Partai Gelora Indonesia, Fahri Hamzah sebut untuk capres bukan hanya dilihat dari figur. /Instagram @fahrihamzah

Dijelaskannya, konsolidasi partainya sudah mulai dilakukan dari tingkat pusat hingga struktur kepengurusan paling bawah.

Saat ini sudah terbentuk 100 persen kepengurusan DPW (provinsi), DPD (kabupaten/kota), serta penyelesaian pembentukan kepengurusan DPC (kecamatan).

Baca Juga: Terapkan Protokol Kesehatan, Workshop Melukis Bersama Tisna Sanjaya Sukses Besar

"Pada Juni 2021, sekitar 8.000 kecamatan yang ada di 514 kabupaten dan 34 provinsi di Indonesia, sudah terbentuk 80 persen kepengurusan DPC. Setelah membentuk DPC, selanjutnya para pengurus akan menjaring kader-kader baru di 74.957 desa," katanya.***

 

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x