AS: China Terancam Diisolasi Komunitas Internasional Jika Tak Kerja Sama Soal Penyelidikan Asal-usul Corona

- 21 Juni 2021, 13:57 WIB
AS: China Terancam Diisolasi Komunitas Internasional Jika Tak Kerja Sama Soal Penyelidikan Asal-usul Corona
AS: China Terancam Diisolasi Komunitas Internasional Jika Tak Kerja Sama Soal Penyelidikan Asal-usul Corona /Reuters/Aly Song

Dari keterangan resminya itu, Sullivan menegaskan bahwa AS tak bergantung pada China dalam melakukan penyelidikan awal mula masuknya Covid-19 ini.

Pada bulan Mei lalu, Biden mengumkan bawa intelejen AS sedang menyusun laporan mengenai asal virus Corona datang.

Baca Juga: Inilah Deretan 5 Diktator Paling Mematikan di Dunia, Presiden Soeharto Tembus Peringkat Pertama?

"Presiden (Joe Biden) memerintahkan intelijen kami untuk bekerja dengan sekutu dan mitra hingga mengetahui bagaimana virus ini masuk dunia," jelasnya.

Sebelumnya, World Health Organization (WHO) telah merilis laporan hasil penelitiannya di Wuhan selama satu bulan. WHO menyebutkan virus corona diyakini bukan berasal dari laboraturium Wuhan.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x