Didukung 86 OKP dan DPK, Edwin Khadafi Calon Kuat Ketua DPD KNPI Kota Bandung 2021-2024

- 21 September 2021, 09:50 WIB
Edwin Khadafi (baju putih) menjadi calon kuat Ketua DPD KNPI Kota Bandung 2021-2024 setelah mendapat dukungan dari 86 OKP dan DKP./dok.istimewa
Edwin Khadafi (baju putih) menjadi calon kuat Ketua DPD KNPI Kota Bandung 2021-2024 setelah mendapat dukungan dari 86 OKP dan DKP./dok.istimewa /

Baca Juga: Anies Baswedan Diperiksa KPK Hari Ini 21 September 2021 Terkait Kasus Korupsi Rp 152,5 Miliar

"Maka ada 65 OKP yang memiliki komitmen kebersamaan dan mudah-mudahan komitmen ini terjaga dan bukan sebatas menang di arena musda tapi di tiga tahun yang akan datang," tuturnya.

Lebih lanjut Edwin menambahkan, dalam masa pencalonannya sebagai Ketua DPD KNPI Kota Bandung, dia mengusung misi 3B yakni bersama, berdaya, bermakna.

"Misi kami membangun soliditas kepemudaan Kota Bandung baik dalam rangkaian OKP maupun rangkaian DPK bersama dengan mitra mitra strategis Kota Bandung," kata dia.

Upaya soliditas dan kolaborasi tersebut, lanjutnya, menjadi semangat untuk menghadirkan kebersamaan kerja kolektif, kerja kolaboratif untuk membangun manusia muda di Kota Bandung.

Merujuk hal itu, Edwin bermaksud mewujudkan eksistensi KNPI sebagai rumah bagi pemuda Kota Bandung.

KNPI harus bisa menjadi tempat bertemu untuk berdialog akan masa depan kepemudaan, serta tempat bertumbuh untuk saling belajar sebagai pemimpin masa depan.

Baca Juga: Makna Asmaul Husna: Adh Dharr, An Nafi, An Nur, Semoga Allah Menajuhakan Kita dari Derita

Selain itu, KNPI juga harus menjadi tempat berbagi sebagai kiprah produktif yang terus diasah sejak muda.

"Ini merupakan akar yang diharapkan bisa diperkuat dalam pergerakan KNPI ke depan sebagai Wadah Kepemudaan," ujar Edwin.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x