Bendera HRS Berkibar di Semeru Tak Disenangi Pihak Tertentu, Ahli Hukum Ini Sebut Lucu

- 13 Desember 2021, 20:19 WIB
Pohon yang dipasang bendera Habib Rizieq Shihab sudah ditebang.
Pohon yang dipasang bendera Habib Rizieq Shihab sudah ditebang. /Kolase dari Tangkapan Layar Twitter.com/@BalvyHaddad

 

GALAMEDIA - Bendera Habib Rizieq Shihab (HRS) sempat berkibar pada pohon yang masih bertahan meski Gunung Semeru mengalami erupsi.

Hal tersebut pun sempat viral di media sosial. Namun terkini pohon tersebut ditebang oleh pihak tak bertanggung jawab.

Dalam rekaman video yang diunggah dalam akun bernama @DadangRusian, nampak sebuah batang pohon telah ditebang.

“Posisi Pohon yang dipasang Bendera IBHRS udah dipotong gaesssss.! Sepertinya bukan hanya mendidih tu orang kalo liat foto Ulama, tapi juga meriang ga bisa tidur,” tulis caption orang tersebut pada Sabtu malam.

Kondisi terkini pohon yang sempat menjadi lokasi berkibarnya bendera HRS pun sempat beredar dalam sebuah video yang direkam seorang pria.

Baca Juga: Kesbangpol Gandeng PWI Jabar Tanamkan Wawasan Kebangsaan pada Wartawan Muda

Video tersebut kini beredar dan viral di media sosial. "Posisi kayu kemarin yang kita pasang bendera IB HRS, ada yang memotong kayunya. Ada yang motong," kata pria dalam video yang dilihat Galamedia Senin, 13 Desember 2021.

Usia pohon tersebut terlihat tumbang, pria tersebut mengaku hendak menyelamatkan bendera HRS yang masih terlihat berada di ujung pohon.

"Kita selamatkan benderanya, kita ambil kembali," kata dia.

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x