Ngeri! Kasus Covid-19 di Kota Bandung Naik Tajam, Kecamatan Ini Paling Banyak

- 27 Januari 2022, 08:39 WIB
Ilustrasi Covid-19 di Kota Bandung.
Ilustrasi Covid-19 di Kota Bandung. /Pixabay/cromaconceptovisual/

Baca Juga: Cek Harga Emas di Pegadaian Hari Ini 27 Januari 2022: Antam dan UBS Melonjak Naik Nih

Mengantisipasi kenaikan kasus Covid-19, Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menyiapkan sejumlah strategi. Salah satunya dengan menyiapkan kembali tempat isolasi mandiri (isoman) di seluruh kecamatan.

"Prinsipnya kewilayahan menyediakan isoalasi mandiri, semua 30 kecamatan siap. Mudah-mudahan tidak terpakai (tempat isoman)," kata Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bandung, Yana Mulyana, di Balai Kota Bandung, Rabu 26 Januari 2022.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah