Sri Langka Bangkrut! Berikut Ini Fakta dan Data Tentang Negara yang Sempat Disebut Ceylon

- 24 Juni 2022, 06:16 WIB
Sri Langka Bangkrut! Berikut Ini Fakta dan Data Tentang Negara yang Sempat Disebut Ceylon
Sri Langka Bangkrut! Berikut Ini Fakta dan Data Tentang Negara yang Sempat Disebut Ceylon /Ilustrasi/Pixabay

Sri Lanka memiliki warisan Buddha yang sangat kaya, yang di mana tulisan Buddha pertama ditulis di negara ini.

Sri Lanka telah dilanda konflik etnis selama dua dekade terakhir antara pemerintah dan kelompok minoritas Tamil yang dilakukan oleh Macan Tamil.

Baca Juga: Idul Adha: Keutamaan, Hukum, Syarat, dan Hikmah Ibadah Kurban

Pada tahun 2009, konflik antara keduanya berakhir dengan kemenangan pihak pemerintah.

Sri Lanka beribukota di Sri Jayawardenapura Kotte, adalah kota pinggiran dari kota terbesar di Sri Lanka, Kolombo.

Negara ini terkenal akan produksi tehnya. Produk lain yang juga sangat penting adalah kopi, batu permata, kelapa, karet, dan kayu manis. Sri Lanka sering disebut "Permata Samudra Hindia" karena bentuknya dan juga keindahan alamnya.

Penduduk Sri Lanka sebagian besar bertempat tinggal di pedesaan. Angka harapan hidup bagi penduduk Sri Lanka yang laki-laki adalah berusia 68 tahun dan yang perempuan 72 tahun.

Baca Juga: Fenomena Planet Sejajar 24 Juni 2022, Apa Dampaknya bagi Bumi?

Sekitar 74 persen penduduk Sri Lanka merupakan kelompok etnis Sinhala. Penduduk yang lain terdiri atas kelompok etnis Tamil Sri Lanka (13 persen), Tamil India (6 persen), Moor Sri Lanka (7 persen) dan lainnya. Bahasa pengantar resmi yang dipergunakan oleh penduduk adalah bahasa Inggris.

Sekitar 69% populasi berasal dari Suku Sinhala, yang mayoritas beragama Buddha mazhab Theravada.

Halaman:

Editor: Brilliant Awal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x