Perangi Korupsi: Pemuda Berintegritas Sebagai Amunisi Lawan Korupsi

- 6 Februari 2023, 16:20 WIB
Ilustrasi Perangi Korupsi: Pemuda Berintegritas Sebagai Amunisi Lawan Korupsi
Ilustrasi Perangi Korupsi: Pemuda Berintegritas Sebagai Amunisi Lawan Korupsi /ANTARA/M Risyal Hidayat/

Integritas merupakan pilar utama dalam kehidupan bernegara. Semua elemen bangsa harus memiliki integritas yang tinggi termasuk penyelenggara negara, swasta, dan masyarakat pada umumnya. 

Jika integritas telah tertanam dalam diri, maka nilai-nilai anti korupsi yang terkandung di dalamnya seperti jujur, disiplin, mandiri, tanggung jawab, kerja keras, sederhana, berani, dan adil akan menjadi warna dalam kehidupan sehari-hari. 

Nilai-nilai tersebut pada akhirnya akan menjadi semangat setiap anggota masyarakat dalam menjalankan kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

Bagi pemuda, sudah saatnya bangkit dan bersatu untuk menyatakan perang terhadap korupsi. 

Tumbuhkan jiwa dan semangat anti korupsi dalam diri masing-masing.*** 

Halaman:

Editor: Imam Ahmad Fauzan

Sumber: Buku Pintar Anti Korupsi KPK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah