Pusat Gempa Terkini 2 Menit yang lalu Banten Terasa di Bogor, Jakarta, Sukabumi, Ini Kata BMKG Gempa Barusan

- 7 Februari 2023, 08:30 WIB
Pusat gempa terkini 2 menit lalu pada Selasa 7 Februari 2023
Pusat gempa terkini 2 menit lalu pada Selasa 7 Februari 2023 /Pixabay/ Tumisu/

GALAMEDIA NEWS- Pusat gempa terkini 2 menit yang lalu pada Selasa 7 Februari 2022 terjadi di wilayah Lebak Provinsi Banten.

BMKG menjelaskan pusat gempa terkini 2 menit yang lalu itu berada di laut 66 km tenggara Muarabinuangen Lebak Banten.

BMKG sebutkan gempa terkini 2 menit lalu tersebut terasa hingga Bogor, Jakarta, Sukabumi dan wilayah lainnya.

Baca Juga: Harga Sembako di Kabupaten Bandung Naik, Pemkab Bandung Akan Operasi Pasar Murah di Pasar-Pasar

 

Kejadian Gempa Terkini

Gempa bumi berkekuatan 5,2 magnitudo (M) terjadi di wilayah Provinsi Banten. Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak merupakan wilayah terdekat pusat gempa.

Kabar terkait itu diunggah oleh akun resmi Twitter Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), @infoBMKG, Selasa . Gempa terjadi pada pukul 07:35:51 WIB.

"70 kilometer barat daya Bayah," kata postingan BMKG. "Kedalaman 24 kilometer."
Pusat gempa berada berada di laut, pada koordinat 7,49° lintang selatan, dan 105,95° bujur timur. Unggahan BMKG tersebut belum menginformasikan tentang wilayah mana saja yang merasakan getaran gempa.

Pihak BMKG menekankan, infomasi ini mengutamakan kecepatan. "Sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data," ujar unggahan Twitter BMKG.
ekomendasi BMKG

Himbauan BMKG tentang gempa terbaru di Kaimana tersebut meminta agar masyarakat jangan resan dan tidak terpangaruh isu soal gempa dan dampaknya yang tidak bisa dipertanggungjawabkan kebenaran dan keabsahannya.

Halaman:

Editor: Ryan Pratama

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x