Bandung Diprediksi Hujan pada Februari 2023, Siapkan Biopori Antisipasi Banjir

- 24 Februari 2023, 14:27 WIB
Ilustrasi biopori untuk mencegah banjir.
Ilustrasi biopori untuk mencegah banjir. /Tangkapan layar YouTube Cleanomic/

Begini cara membuat biopori di halaman rumah dengan mudah.

Pertama siapkan bahan dan alat untuk membuat lubang seperti bor atau alat penggali tanah, pipa VPC dan penutup, sampah organik seperti sampah sisa makanan, sampah sayuran, air.

Langkah Pembuatan biopori sebagai berikut:

1. Tentukan lokasi pembuatan lubang biopori

2. Jika sudah menemukan tempat, siramlah dengan air untuk membuatnya lebih lunak.

Baca Juga: Hadits Arbain Imam Nawawi : Hadits 1-5 Bahas Niat Hingga Garis Takdir Manusia Versi Terjemahan

3. Gunakan bor tanah atau alat penggali tanah untuk melubangi tanah. Buatlah lubang tegak lurus.

4. Lubangi tanah dengan kedalaman 1 meter dengan diameter 10-30 cm.

5. Lapisi dengan pipa PVC dengan ukuran yang sama dengan lubang biopori.

6. Jangan lupa buat lubang-lubang kecil di sekitar pipa PVC untuk cacing membuat jalur.

Halaman:

Editor: Reza Rafaeza

Sumber: Semarangkota.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x