Bupati Bandung Dadang Supriatna Sosialisasikan BESTI, Program Beasiswa Bagi Penghafal Al Qur’an, Cek Syaratnya

- 19 Maret 2023, 19:58 WIB
Bupati Bandung Dadang Supriatna gencarkan program Besti, beasiswa bagi penghafal Al Qur'an yang sedang kuliah di perguruan tinggi, simak syaratnya./ Diskominfo Kabupaten Bandung
Bupati Bandung Dadang Supriatna gencarkan program Besti, beasiswa bagi penghafal Al Qur'an yang sedang kuliah di perguruan tinggi, simak syaratnya./ Diskominfo Kabupaten Bandung /

 

Berikut ini adalah persyaratan yang harus dilengkapi oleh mereka yang ingin mendapatkan Beasiswa Ti Bupati:

  1. Warga Kabupaten Bandung
  2. KTP (Kartu Tanda Pengenal)
  3. KK (Kartu Keluarga)
  4. SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian)
  5. KTM (Kartu Tanda Mahasiswa) *jika sudah kuliah
  6. Ijazah dan Transkrip Nilai Akademik
  7. Nilai rata-rata sekolah minimal 8 dan IPK minimal 3.0
  8. Surat Keterangan Masih Kuliah
  9. Pas foto latar biru 3x4 (3 lembar)
  10. SKTM (Surat Keterangan Tidak Mampu)
  11. Usia maksimal 21 tahun saat pendaftaran
  12. Hafal Al Qur’an minimal 1 juz

 Baca Juga: Komika Marshel Widianto Nikahi Eks Personil JKT48 Hingga Umumkan Punya Anak, Berikut Profilnya

Buat para penghafal Qur’an minimal 1 juz, jangan lewatkan kesempatan ini. Raih Besti dan selesaikan kuliah di perguruan tinggi dengan bantuan Beasiswa Ti Bupati Bandung.***

 

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: bandungkab.go.id Rilis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x