Rute Tol Cisumdawu Seksi 4-6 Lengkap dengan Tarif Jalan Tol Cileunyi-Dawuan yang Sebentar Lagi Akan Dibuka

- 7 Juli 2023, 17:35 WIB
Rute dan tarif Tol Cisumdawu seksi 1 hingga seksi 6./Pexels @Marcin Jozwiak
Rute dan tarif Tol Cisumdawu seksi 1 hingga seksi 6./Pexels @Marcin Jozwiak /

1. Cimalaka - Legok (8,2 Km)

2. Legok - Ujungjaya (14,9 Km)

3. Ujung Jaya – Dawuan (6,065 Km)

Sementara untuk rute seksi 1- seksi 3 yang mana saat ini telah beroperasi sejak tahun 2022 lalu adalah sebagai berikut ini.

1. Seksi 1 Cileunyi - Pamulihan (11,45 KM) beroperasi sejak Januari 2022

2. Seksi 2 Pamulihan - Sumedang (17,05 Km) beroperasi sejak Desember 2022

3. Seksi 3 Sumedang - Cimalaka (4,05 Km) beroperasi sejak Desember 2022

Baca Juga: Kasus pembunuhan wanita di Banjaran Terungkap, Pelaku Ternyata Suaminya Sendiri

Tol Cisumdawu terkenal dengan twin tunnel yang dimilikinya, akan tetapi selain itu jalan tol ini ternyata juga dilengkapi dengan penerapan teknologi Geofoam EPS yang dilakukan di titik lokasi pembangunan seksi 5A yang berada di Desa Cipamekar, Kecamatan Conggeang, Kabupaten Sumedang.

Geofoam EPS merupakan sebuah material expanded polystyrene berupa high density polystyrene yang berbentuk balok dengan bobot ringan sebagai salah satu cara yang diterapkan untuk mengatasi lapisan tanah yang labil. Penggunaan teknologi ini sendiri telah umum dilakukan dan diterapkan di luar negeri.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: bpjt.pu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah