10 Kuliner Khas Yogyakarta dari Sudah Buka Cabang di Luar Negeri Hingga Ada Didatangi Mantan Presiden

- 3 Mei 2024, 08:25 WIB
10 kuliner khas Yogyakarta
10 kuliner khas Yogyakarta /freepik/@vecstock/

Di kota Kebumen, Banyumas dan Cilacap ada nih makanan serupa Tiwul yang diberi nama Oyek dan terbuat dari gaplek, tapi proses pembuatannya tentu berbeda dan rasa juga berbeda.

8. Geplak.

Geplak terbuat dari kelapa parut yang dicampur dengan gula pasir dan pewarna makanan khas alami atau dicampur durian, sirsak nangka. Adonan ini dibentuk dengan menggunakan bulatan kecil dan dikeringkan hingga mengeras. Biasanya geplak memiliki rasa manis dan lembut, serta tekstur kenyal dan renyah.

Geplak ada juga yang terbuat dari waluh dan biasanya ditemukan di daerah Bantul, Yogyakarta yang kebanyakan diusahakan oleh industri rumah tangga dan berkembang meluas hingga ke seluruh Nusantara sekarang.

9. Yangko.

Yangko menjadi salah satu jajanan khas Yogyakarta yang terbuat dari tepung beras yang dicampur dengan gula merah dan dibentuk menjadi kotak kecil, hidangan ini dikukus hingga matang dan dilapisi dengan taburan kelapa parut atau wijen. Makanan yangko memiliki cita rasa manis dan lembut, serta tekstur yang kenyal dan sedikit lengket.

10. Dendeng Age.

Terbuat dari daging sapi dipotong tipis dan diasinkan dengan buah kluwih yang ditumbuk halus dan ditata dengan bilah bambu dan dibakar dengan olesan santan berbumbu rempah. Nah, dendeng Age biasanya dijemur hingga mengering hingga renyah. Makanan satu ini menjadi masakan favorit Sri Sultan Hamengku Buwono VIII

Begitulah Galameders, 10 kuliner khas Yogyakarta apakah berminat untuk mencobanya.***

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: Wonderful Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah