Tips Aman Belanja Online, Jelang Harbolnas, Jangan Mudah Tergiur Diskon, Teliti Sebelum Membeli

- 9 Desember 2020, 14:32 WIB
Ilustrasi Diskon
Ilustrasi Diskon /pexels/Karolina Grabowska

Baca Juga: Bikin Emosi, Ibu Nikmati Minuman Bayi Tiga Bulan Digantung di Kursi Bak Tas Belanjaan

7. Tips Belanja Online untuk Harga Produk
Jika perbandingan harganya terlalu jauh, bisa jadi barang yang ditawarkan bukan produk original. Terlebih jika barang yang ingin dibeli adalah produk elektronik.

8. Tips Belanja Online untuk Keamanan Transfer
Beberapa pelaku penipuan online sering membujuk calon mangsanya untuk bertransaksi di luar marketplace. Hal ini tentu berbahaya, karena tidak ada pihak ketiga yang dapat melindungi konsumen dalam transaksi online.

Baca Juga: Emil Sebut Penerapan Prokes di TPS di Jawa Barat Secara Umum Sudah Baik 

Oleh sebab itu, jika ada penjual nakal yang meminta Anda untuk bertransaksi di luar marketplace, jangan langsung menerimanya. Selalu cek ulang reputasinya, entah dari kontak penjual ataupun nomor rekening yang diberikan.

9. Tips Belanja Online dari Luar Negeri
Perlu Anda tahu, produk yang dibeli di luar negeri semuanya akan terkena bea cukai. Oleh sebab itu, jangan keburu senang melihat harganya yang murah. Anda harus memperhitungkan biayanya dengan menambahkan biaya bea cukai untuk mendapatkan total pengeluaran sepenuhnya.

Jangan mudah percaya pula pada toko yang mengatakan bahwa tidak akan ada biaya tambahan untuk barang yang Anda beli.***

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah