Ingin Makan Banyak tapi Sedang Diet? Simak 4 Makanan yang Dapat Dikonsumsi dalam Jumlah Banyak

- 7 Juni 2021, 14:52 WIB
Ilustrasi popcorn./Gambar oleh Stevepb dari Pixabay.
Ilustrasi popcorn./Gambar oleh Stevepb dari Pixabay. /

Baca Juga: Bantah Haikal Hassan, Guntur Romli Malah Unggah Foto Raja Salman dan Presiden China, Ada Apa Ya?

2. Putih Telur

Putih telur ternyata bermanfaat saat Anda menjalankan diet ketat. Oleh karena itu Anda bisa makan putih telur dalam jumlah banyak.

Dengan mencampur putih telur dengan beberapa tomat dan dapatkan telur dadar paling sehat yang pernah ada, jika ingin lebih sehat, sebaiknya menggorengnya dengan minyak zaitun, atau alternatif lain adalah dengan cara mengukusnya.

3. Kacang Polong

Kacang polong memiliki kadar gula yang sangat rendah. Dalam satu cangkir kacang polong, mengandung sekitar 35 kalori.

Selain itu, kacang polong merupakan makanan yang cukup kaya serat dan protein.

Karena mengandung kalori yang rendah, maka Anda tidak perlu khawatir dengan risiko bertambahnya berat badan jika mengonsumsi kacang polong dalam jumlah yang banyak.

Baca Juga: Bikin Ngeri Peminat, Jelang Piala Eropa Dortmund Banderol Haaland Rp 3,4 Triliun

4. Jeruk Bali

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah