Jangan Anggap Sepele! Ini 5 Manfaat Minum Air Putih Saat Bangun Tidur, Salah Satunya Bisa Turunkan Berat Badan

- 16 November 2021, 21:05 WIB
 Ilustrasi air putih. Pixabay /congerdesign/
Ilustrasi air putih. Pixabay /congerdesign/ /

GALAMEDIA – Air merupakan salah satu hal penting bagi kehidupan termasuk bagi tubuh. Mengapa demikian?

Karena hampir 60 persen dari tubuh kita mengandung air maka dari itu air juga termasuk nutrisi penting yang harus tercukupi setiap harinya.

Air bisa didapatkan melalui kandungan makanan seperti buah-buahan yang banyak mengandung air.

Baca Juga: Anwar Abbas: Jokowi Bisa Kena Getah Atas Tindakan Densus 88 yang Tangkap Ustadz Farid

Dilansir Galamedia melalui healthline pada 16 November 2021, ternyata air juga mempunyai banyak peran di tubuh kita termasuk:

- Transportasi Nutrisi

Air juga memperlancarkan sirkulasi darah yang dengan mudah membawa nutrisi ke sel anda dan juga membuah limbah dari tubuh.

- Termoregulasi

Membatasi suhu dingin dan panas dalam tubuh

Halaman:

Editor: Annisa Nur Fadillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x