Sederhana dan Murah, Inilah 7 Warung Makan Langganan Para Presiden Indonesia

- 6 Maret 2023, 15:04 WIB
Ayam Goreng Mbah Karto.
Ayam Goreng Mbah Karto. /Instagram @sasmitaedo

Berbeda dengan Presiden ke tiga Indonesia, BJ Habibie. Beliau sangat menyukai masakan padang.

Dengan kesederhaannya, beliau selalu mampir di rumah makan Padang Sari Bundo. Menu favoritnya adalah ayam goreng khas Padang.

Baca Juga: Ini Daftar Pejabat Kementerian Keuangan (Kemenkeu) yang Wajib Lapor LHKPN, Simak Selengkapnya!

Setiap kali beliau berkunjung ke setiap daerah, beliau selalu menyempatkan waktu untuk mampir dan makan di rumah makan Padang Sari Bundo.

Rumah makan Padang Sari Bundo ini, kini tersebar dimana-mana. Dengan keaslian menu khas Padangnya, menjadi cita rasa tersendiri bagi rumah makan Padang Sari Bundo.

4. Gado-Gado Direksi menu favorit Presiden Gus Dur

Presiden Abdurahman Wahid atau yang akrab disapa dengan panggilan Gus dur ini sangat menyukai gado-gadoh Direksi yang berada di daerah Kota Jakarta.

Warung makan yang sudah berdiri sejak tahun 1967 ini memiliki citarasa masakannya yang konsisten dan tak pernah berubah.

Sebelum menjadi Presiden pun, Gus Dur selalu mengunjungi rumah makan yang sangat sederhana ini.

Gado-gado Direksi ini memang sangat terkenal dan sering menjadi tempat makan para pejabat yang lain.

Halaman:

Editor: Usman Alwasim

Sumber: lifestyle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah