Resep dan Cara Membuat Shabu-shabu ala Chef Devina Hermawan Cocok Disantap saat Musim Hujan Bareng Keluarga

- 13 Januari 2024, 13:35 WIB
Resep Shabu-shabu ala Chef Devina Hermawan cocok disantap saat musim hujan./YouTube Devina Hermawan
Resep Shabu-shabu ala Chef Devina Hermawan cocok disantap saat musim hujan./YouTube Devina Hermawan /

GALAMEDIANEWS - Shabu-shabu merupakan salah satu makanan khas dari Jepang yang terdiri dari kuah kaldu dengan isian seperti daging, sayuran, tahu, jamur dan lain sebagainya. Dan, makanan yang satu ini pun menjadi rekomendasi jika disantap saat musim hujan bareng keluarga tercinta.

Sementara itu, Chef ternamaan Indonesia Chef Devina Hermawan pun membagikan sebuah resep dan cara membuat shabu-shabu yang cocok disantap saat musim hujan.

Baca Juga: PKL dan Parkir Saparua Bakal Ditata, Ini Langkah Pemkot Bandung

Apalagi, shabu-shabu ala Chef Devina Hermawan ini memiliki citra rasa yang enak dan nikmat jadi sangat cocok disantap bareng orang tercinta baik itu keluarga, sahabat ataupun pasangan.

Dikutip GalamediaNews dari kanal YouTube Devina Hermawan berikut ini resep dan cara membuat shabu-shabu ala Chef Devina Hermawan

Resep Shabu-Shabu (untuk 4-6 porsi)

Kaldu:

- 4-5 liter air
- 5 buah sayap ayam, potong
- 5 buah ceker ayam
- 2 batang daun bawang, potong
- 1 sdm lada hitam utuh
- 1/2 sdt lada putih
- 2 iris jahe
- 5 siung bawang putih dengan kulit
- 1 buah jamur shitake kering
- 3 buah angco / chinese dates
- 1 sdm goji berry kering
- Garam
- Gula

Baca Juga: 3 Keistimewaan Bulan Rajab, Persiapkan Diri Jelang Ramadan

Isian:

- 200 gr daging sapi iris
- 150 gr shortplate
- 3 buah tahu putih, potong
- 2 bungkus nori
- 1 buah wortel, potong dadu kecil
- 2 buah cabai hijau, buang biji dan potong dadu kecil
- Adonan bakso ikan
- Udon / mie
- Tahu telur

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x