WAJIB TAHU! Inilah 5 Tanda Seseorang Meninggal dalam Keadaan Husnul Khotimah, Nomor 3 Wafat di Hari Jumat

- 25 Maret 2024, 20:30 WIB
Ilustrasi: 5 tanda seseorang meninggal dalam keadaan husnul khotimah, salah satunya ia wafat di hari Jumat./ Pixabay @geralt
Ilustrasi: 5 tanda seseorang meninggal dalam keadaan husnul khotimah, salah satunya ia wafat di hari Jumat./ Pixabay @geralt /
  1. Mengucapkan Laailaahaillallah

Ini menjadi salah satu tanda yang jelas bahwa ketika seseorang akan menghembuskan nafas terakhirnya, dan mengucap Laailaahaillallah, yang artinya “Tiada Tuhan selain Allah”, maka ia memiliki akhir yang baik.

Rasulullah bersabda:

“Siapa yang akhir ucapannya adalah kalimat ‘Laailaahaillallah’ niscaya dia akan masuk surga.(HR. Abu Daud).

  1. Meninggal pada malam atau siang hari jumat

Tanda ketiga seseorang meninggal dalam keadaan husnul khotimah yakni, ia wafat pada hari Jumat, baik siang ataupun malam di hari jumat

Hal ini sesuai dengan hadits dari Abdullah bin’Amr RA, Rasulullah SAW bersabda yang artinya:

“Apabila ada seorang muslim yang meninggal pada hari jumat, maka Allah akan menjaganya dari pertanyaan kubur.” (HR. Ahmad).

Oleh karena itu, bersyukurlah jika orang tua kita wafat pada hari jumat, karena insyaa Allah akan terjaga dari siksa kubur.

  1. Wafat setelah bersabar dengan ujian yang Allah berikan

Penanda berikutnya seseorang husnul khotimah dan memiliki akhir hidup yang baik adalah mereka wafat setelah bersabar dengan ujian yang Allah berikan padanya.

Rasulullah SAW pernah bertanya kepada para sahabat, “Siapakah yang syahid menurut kalian?”

“Orang yang mati di jalan Allah, itulah syahid.” Jawab para sahabat serempak.

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: YouTube Yufid TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x