Presiden Joe Biden Akan Atur Ulang Tanggapan AS Terhadap Krisis Covid- 19

- 21 Januari 2021, 01:44 WIB
Joe Biden resmi dilantik sebagai Presiden AS ke-46 pada Rabu, 20 Januari 2021.
Joe Biden resmi dilantik sebagai Presiden AS ke-46 pada Rabu, 20 Januari 2021. /Twitter.com/@JoeBiden/

Langkah yang diambil Biden, terutama melalui kewajiban bermasker, dimaksudkan untuk memberi contoh bagi pejabat negara bagian dan lokal untuk mengendalikan virus, yang telah melumpuhkan ekonomi AS.

AS telah melaporkan hampir 200 ribu kasus COVID-19 baru dan 3.000 kematian per hari dengan rata-rata bergulir tujuh hari, menurut data Reuters. Lebih dari 123 ribu warga AS dirawat di rumah sakit karena COVID-19 pada Rabu.

Baca Juga: BMKG : Waspada Potensi Cuaca Ekstrem Puncak Musim Hujan Januari hingga Februari 2021

Para ilmuwan dan pakar kesehatan masyarakat mengatakan masker wajah dapat membantu mencegah penyebaran Virus Corona baru yang sangat menular, tetapi penutup wajah telah menjadi penyulut dalam kehidupan AS yang mencerminkan perpecahan politik negara yang lebih besar.


Sumber: Reuters

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x