Menteri Agama Gus Yaqut Minta Umat Konghucu Tak Merayakan Imlek Secara Berlebihan

- 4 Februari 2021, 12:22 WIB
Menteri Agama RI, Yaqut Cholil Qoumas alias Gus Yaqut.
Menteri Agama RI, Yaqut Cholil Qoumas alias Gus Yaqut. /Instagram @gusyaqut

"Biasanya selain bagi-bagi angpao, ada atraksi barongsai, dan juga dengan saling mengunjungi. Saya kira bisa diganti dengan cara-cara saling menjaga satu sama lain," sambung Gus Yaqut.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 4 Februari 2021: Al dan Andin Mulai Curiga, Selidiki Mama Sarah dan Elsa

Lebih lanjut ia menyampaikan, pemerintah menekankan agar perayaan Imlek dijadikan momentum bagi umat Konghucu dan Tionghoa untuk melakukan refleksi diri serta berdoa agar bangsa Indonesia dan umat manusia terbebas dari pandemi.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x