Rocky Gerung Nilai Jokowi Gemetar karena Covid-19: Buat Apa Prokes Ditetapkan, Jika Presiden Melanggarnya?

- 1 Juli 2021, 19:55 WIB
Presiden Jokowi meninjau pelaksanaan vaksinasi massal di halaman Kantor Gubernur Sultra, Kota Kendari, Rabu, 30 Juni 2021.
Presiden Jokowi meninjau pelaksanaan vaksinasi massal di halaman Kantor Gubernur Sultra, Kota Kendari, Rabu, 30 Juni 2021. /Kemenkominfo.

Baca Juga: Jawara dalam Urusan Optimalisasi PPKM Mikro, Desa Ciater Subang Diganjar Penghargaan

"Gemetar lagi di situ kan, sekarang dia gemetar karena berhadapan dengan demonstran di Kendari dan demonstrannya gemetar karena bisa-bisa ditangkap lagi dengan alasan protokol kesehatan tuh," tuturnya.

Dia mengatakan, masalah di Indonesia akhirnya berputar-putar saja dan kedaruratan tidak lagi disebut darurat.

"Jadi berputar-putar di situ dan akhirnya kedaruratan itu gak lagi disebut darurat, karena presiden lakukan hal yang seolah-olah gak ada problem," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x