Rizal Ramli Nilai Era BJ Habibie dan Gus Dur yang Terbaik: Setelah itu Money Politic Dominan

- 3 Oktober 2021, 17:59 WIB
Ekonom senior Rizal Ramli.
Ekonom senior Rizal Ramli. //Twitter/@RamliRizal./

Setelah itu, saat Megawati Soekarnoputri menjabat sebagai presiden, menurut RR money politic perlahan mendominasi dan merusak demokrasi.

Baca Juga: Natalius Pigai Nyatakan Tak Suka PDIP Namun Menghormati Megawati dan Puan Maharani

“Setelah itu money politic pelahan dominan & rusak demokrasi,” pungkasnya.

Sebagai informasi, Prof. Dr. Ing. H. Bacharuddin Jusuf Habibie adalah Presiden Republik Indonesia yang ke tiga.

Sebelumnya, BJ Habibie menjabat sebagai Wakil Presiden Republik Indonesia ke-7, menggantikan Try Sutrisno.

BJ Habibie menggantikan Soeharto yang mengundurkan diri dari jabatan presiden pada tanggal 21 Mei 1998.

Dengan menjabat selama 2 bulan dan 7 hari (sebagai wakil presiden) dan juga selama 1 tahun dan 5 bulan (sebagai presiden), BJ Habibie merupakan Wakil Presiden dan juga Presiden Indonesia dengan masa jabatan terpendek.

Baca Juga: 4 Kali Hasil Imbang Membuat Bobotoh Kecewa, Robert Alberts Dijual di Toko Online dengan Harga RP 666.000

Sementara, Dr. (H.C.) K. H. Abdurrahman Wahid (Gus Dur) adalah tokoh Muslim Indonesia dan pemimpin politik yang menjadi Presiden Indonesia yang keempat dari tahun 1999 hingga 2001.

Ia menggantikan Presiden BJ Habibie setelah dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat hasil Pemilu 1999.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x