Terima Satyalancana Kebudayaan dari Presiden Jokowi, Ini Sederet Penghargaan yang Diraih Dedi Mulyadi

- 25 November 2021, 15:34 WIB
Anggota DPR RI Dedi Mulyadi.
Anggota DPR RI Dedi Mulyadi. /Dedi Mulyadi

Selama berkarir sejumlah penghargaan dari berbagai institusi dalam dan luar negeri pernah diraih. Berikut beberapa penghargaan yang pernah diraih Kang Dedi Mulyadi:

1. Anubhawa Sasana Desa/Kelurahan dari Kemenkumham RI (2014).

2. Pemrakarsa dan Penyelenggara Pawai Tumpeng Dengan Peserta Terbanyak dari MURI (2011).

3. Pemrakarsa dan Penyelenggara Pawai Egrang Dengan Peserta Terbanyak dari MURI (2012).

4. Pemrakarsa dan Penyelenggara Parade Bedug Dengan Peserta Terbanyak dari MURI (2012).

5. Pemrakarsa dan Penyelenggara Pawai Lampion Dengan Peserta Terbanyak dari MURI (2013).

6. Pemrakarsa dan Penyelenggara Pawai Cetok Dengan Peserta Terbanyak dari MURI (2014).

7. Pemrakarsa dan Penyelenggara Festival Sarung dan Iket Dengan Peserta Terbanyak dari MURI (2015).

8. Pemrakarsa dan Penyelenggara Festival Sampurasun dan Kohkol Dengan Peserta Terbanyak dari MURI (2016).

9. Pemrakarsa dan Penyelenggara Festival Ngarak Beas Perelek Dengan Peserta Terbanyak dari MURI (2017).

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x