Menjelang Ramadhan, Kementerian Agama Bentuk Tim Khusus Pengelolaan Zakat

- 11 Maret 2022, 21:46 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas.
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas. / /Kemenag//

Baca Juga: Manajemen Waktu Jadi Prioritas, Kemajuan Teknologi Dukung Jam Tangan Pintar Berbaterai Tak Terbatas

"Jika kita tidak bersama-sama melakukan ini tentu tugas Baznas akan berat. Jadi mari kita menata kolaborasi kembali agar berjalan dengan baik. Sehingga bisa memunculkan ekosistem pengelolaan zakat yang baik," ujarnya.

Sementara itu Ketua Baznas Noor Achmad menyambut baik niatan Menteri Agama Yaqut perihal pengelolaan zakat.

Noor mengakui bahwa selama ini kolaborasi antara Baznas, Kementerian dan Pemerintah Daerah belum optimal terkait pengelolaan zakat.

"Selama ini memang masih banyak masalah di lapangan terkait sinergi dan kolaborasi antara Kementerian Agama, Baznas dan terutama Pemerintah Daerah. Kami harap hal ini bisa kita cari solusinya Bersama," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x