Aksi 'Gowes' AWG di Bandung, Bentuk Dukungan untuk Al Aqsa dan Palestina

- 4 Juni 2022, 12:56 WIB
Ilustrasi Masjid Al Aqsa yang dikuasai Israel.
Ilustrasi Masjid Al Aqsa yang dikuasai Israel. /Pixabay/boubakar/

Anshorullah menuturkan, setelah digagas Imaam Yakhsallah Mansur pada Maret 2019, aksi gowes ini pertama kali digelar pada bulan April 2019.

Rute gowes tersebut dimulai dari Pondok Pesantren Al Fatah Cileugsi, Bogor, Jawa Barat, menuju Kedutaan Palestina di Jakarta, dan melanjutkan perjalanan ke Pondok Pesantren Al Fatah Muhajiru, Lampung Selatan.

Baca Juga: Calon Haji Indonesia akan Dapat Paket Pelengkap Konsumsi, Pemerintah Awasi Penyediaan Makanan

AWG merupakan lembaga yang dibentuk dalam rangka mewadahi dan mengelola upaya kaum Muslim untuk membebaskan Masjid Al Aqsa serta membantu perjuangan rakyat Palestina.

AWG didirikan oleh komponen umat yang hadir dalam kegiatan "Al Aqsha International Conference" di Wisma Antara, Jakarta, 21 Agustus 2008/20 Sya’ban 1429 Hijriah.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah