GAWAT! Sudah 3.827 Hewan Ternak di KBB Tertular PMK

- 15 Juni 2022, 22:09 WIB
Peternak di KBB was-was penyakit yang menyerang ternak (PMK) masuk ke KBB dan menjangkiti hewan ternak miliknya
Peternak di KBB was-was penyakit yang menyerang ternak (PMK) masuk ke KBB dan menjangkiti hewan ternak miliknya /Dicky Mawardi/Galamedia/

"Kami pun melakukan biosecurity, dekontaminasi, penelusuran, dan pengobatan supportif pada ternak," tambahnya.

Baca Juga: Gagal Dijemput Paksa Polisi, Nikita Mirzani Datangi Mapolresta Serang, Tantang Tinju Pacar Si Pelapor

Saat ini, Dispernakan KBB masih menunggu vaksin PMK. Jika sudah tersedia akan segera dilakukan vaksinasi kepada hewan ternak.

Undang meminta kepada peternak supaya melakukan antisipasi dan deteksi dini hewan peliharaan mereka. Sebab PMK bisa dikenali dari ciri-ciri seperti hewan menjadi lemas, lesu, air liur berlebih, susah makan, mulut melepuh, bahkan kaki pincang. Terutama pada jenis hewan berkuku belah atau genap yakni sapi, kerbau, domba, kambing dan unta.***

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x