13 SMA Terbaik di Kabupaten Jember (Negeri dan Swasta) Versi Kemendikbud, Referensi PPDB 2023

- 19 Mei 2023, 17:45 WIB
Siswa-siswi SMA Muhammadiyah 3 Jember, salah satu SMA terbaik di Kabupaten Jember untuk referensi PPDB 2023./smamuh3jbr.sch.id
Siswa-siswi SMA Muhammadiyah 3 Jember, salah satu SMA terbaik di Kabupaten Jember untuk referensi PPDB 2023./smamuh3jbr.sch.id /

GALAMEDIANEWS - SMA terbaik di Kabupaten Jember berikut ini merupakan daftar sekolah menengah atas terbaik pada tahun 2023 versi Kemendikbud yang mana diurutkan berdasarkan nilai rerata UN 2019.

Daftar SMA terbaik di Kabupaten Jember Jawa Timur ini akan sangat tepat jika dijadikan sebagai referensi dalam memilih jenjang sekolah selanjutnya pada masa PPDB 2023 yang sudah mulai dibuka.

Tidak sedikit dari SMA terbaik di Kabupaten Jember yang menawarkan berbagai fasilitas pendidikan terbaiknya sehingga siswa mampu mengembangkan kemampuan secara maksimal.

Baca Juga: Bapenda Jabar Raih Anugerah Tinarbuka Lewat Inovasi Samsat Information Center

Hal ini lah yang membuat para siswa siswi akan merasa bangga saat bisa masuk ke daftar sekolah terbaik yang pastinya menjadi impian dari calon peserta didik baru dan para orang tuanya.

Daftar SMA terbaik di Kabupaten Jember tidak hanya ditentukan berdasarkan prestasi akademik atau non akademik yang dimiliki, melainkan juga melalui rerata nilai Ujian Nasional (UN) yang terakhir kali diselenggarakan, yaitu pada tahun 2020.

Untuk jenjang Sekolah Menengah Atas, pengambilan rerata nilai ini didasarkan hanya pada beberapa mata pelajaran saja yaitu mata pelajaran Matematika, Bahasa Indonesia, dan juga Bahasa Inggris.

Meski pada saat ini Ujian Nasional (UN) sudah dihapuskan, akan tetapi Kemdikbud masih menggunakannya sebagai data yang bisa dimanfaatkan untuk menarik daftar sekolah terbaik di tahun 2023 ini.

Kemendikbud telah mengeluarkan daftar SMA terbaik di Kabupaten Jember yang mana didasarkan pada rerata nilai UN pada tahun 2019.

Selain bisa dilihat melalui rerata nilai UN yang didapatkan, sekolah terbaik dengan yang memiliki kualitas unggulan juga bisa dilihat melalui fasilitas pembelajaran yang dimiliki seperti ruang kelas, perpustakaan, laboratorium, dan lainnya.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x