Profil Keri Lestari Calon Pj Gubernur Jabar, Lengkap dengan Prestasi Akademik

- 3 Agustus 2023, 08:30 WIB
Keri Lestari calon Pj Gubernur Jabar.
Keri Lestari calon Pj Gubernur Jabar. /ADE BAYU INDRA/PR/

"Kewenangan Presiden yang menentukan siapa Pj Gubernur, dengan harapan sebelum 5 September sudah ada nama pengganti dan siap untuk pelantikan," tambahnya.

Nama pertama adalah orang dekat Jokowi, yakni Bey Triadi Machmudin yang saat ini menjabat sebagai Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media, pada Sekretariat Presiden.

Baca Juga: 6 Tempat Wisata Murah di Bekasi, Banyak Spot Instagramable, Cocok untuk Bersantai dengan Keluarga

Nama kedua yani Asep N Mulyana yang kini menjabat sebagai Direktur Jenderal Peraturan Perundang-undangan di Kementerian Hukum dan HAM RI.

Asep juga dikenal namanya saat menjabat sebagai Kepala Kejati Jabar. Ia pernah menangani kasus pencabulan yang dilakukan oknum guru terhadap belasan santiwatinya.

Sedangkan nama ketiga yakni Keri Lestari yang merupakan Guru Besar Bidang Farmakologi dan Farmasi Klinik Universitas Padjadjaran.

Berikut profil Keri Lestari

Bicara soal Keri Lestari, tak lepas dari segudang prestasi akademik yang ditorehkannya. Keri memang dikenal sebagai akademisi. Ia juga kini menjadi Guru Besar di Unpad.

Keri Lestari dikenal piawai dalam bidang Biokimia Klinik, Farmasi Klinik, Informasi Obat dan Konseling, Nutraseutical.

Keri Lestari merupakan perempuan pemegang gelar Prof. Dr. M.Si., Apt. Ia merupakan lulusan Farmasi Unpad pada tahun 1988, kemudian S2 dari Farmakologi ITB pada tahun 1998 dan S3 Kimia/Farmasi dari Universitas Padjadjaran/Yonsei University.

Baca Juga: 3 SMA Terbaik di Kota Bontang Masuk Top Nasional dengan Nilai UTBK yang Tinggi

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah