Tembus Peringkat Nasional, SMA terbaik di Kabupaten Sumenep Menjadi Sekolah Top di Jawa Timur

- 6 Desember 2023, 08:10 WIB
Tembus Peringkat Nasional, SMA terbaik di Kabupaten Sumenep Menjadi Sekolah Top di Jawa Timur./sumenepsmansa.s
Tembus Peringkat Nasional, SMA terbaik di Kabupaten Sumenep Menjadi Sekolah Top di Jawa Timur./sumenepsmansa.s /

GALAMEDIANEWS - SMA terbaik di Kabupaten Sumenep ini berhasil tembus peringkat nasional dan menjadi sekolah top di Jawa Timur, karena memiliki nilai UTBK diatas rata-rata nasional.

Terdapat 187 sekolah top di Jawa Timur yang tembus peringkat nasional karena memiliki nilai UTBK 2022 di atas rata-rata nasional. Salah satunya SMA terbaik di Jawa Timur, yaitu SMA Negeri 1 Sumenep.

Baca Juga: Jadwal Libur Sekolah untuk SD, SMP, SMA Semester 1 Desember 2023 Lengkap dengan Libur Tahun Baru 2024

Baca Juga: Ter Stegen Cedera, Barcelona Datangkan David De Gea?

SMA Negeri 1 Sumenep bisa dikatakan sebagai SMA terbaik di Jawa Timur karena tembus peringkat nasional. SMA Negeri 1 Sumenep menempati peringkat nasional ke-813 dan peringkat provinsi ke-150.

Selain itu, SMA Negeri 1 Sumenep juga memiliki nilai UTBK diatas rata-rata nasional sebesar 518,889. Selain itu, memiliki nilai Tes Potensi Skolastik 525,35, TKA Saintek 50,788, dan TKA Soshum 51,432.

Baca Juga: Usia Uzur Tak Jadi Halangan Godbless untuk Konser

SMA terbaik di Kabupaten Sumenep ini dilihat berdasarkan peringkat nasional, provinsi, dan nilai UTBK 2022 yang dikeluarkan Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT). sekolah ini tembus peringkat nasional dari top 1000 sekolah se-Indonesia.

SMA Negeri 1 Sumenep ini berada 1 kilometer dari pusat kota, atau tempatnya berlokasi di Jalan Payudan Timur No.1, Mastasek, Pabian, Kec. Kota Sumenep, Kabupaten Sumenep, Jawa Timur.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah