PUPR KBB Beberkan Rincian Lengkap Titik Pengerjaan Jalan di Bandung Barat Dengan Total Anggaran Rp. 61 Miliar!

- 27 Juni 2024, 18:26 WIB
 Kadis PUPR KBB, Mochamad Ridwan Evi saat meninjau salahsatu pengerjaan pembangunan jalan di Bandung Barat/ Foto : Deni Supriatna /GALAMEDIANEWS //
Kadis PUPR KBB, Mochamad Ridwan Evi saat meninjau salahsatu pengerjaan pembangunan jalan di Bandung Barat/ Foto : Deni Supriatna /GALAMEDIANEWS // /
  1. Jl. Cihideung-Ciwaruga (DAK Non Tematik); Tanggal kontrak 29 April 2024; Waktu pelaksanaan 120 hari; Jenis Kontruksi: Beton 2.117 x 4,5 m tebal 20 Cm; 239 x 4,2 m dan Hotmix 100 x 4 m.
  2. Jl. Cipatik-Nyalindung (DAK Non Tematik); Tanggal kontrak 6 Mei 2024; Waktu pelaksanaan 150 hari; Jenis Kontruksi: Beton 4.250 x 4,0 m ; 700 x 5 m tebal 20 Cm dan Hotmix 100 x 4 m.
  3. Jl. Jambudipa - Citeureup  (DAK Non Tematik); Tanggal kontrak 7 Mei 2024; Waktu pelaksanaan 120 hari; Jenis Kontruksi: Beton 1.450 x 4,5 m tebal 20 Cm.
  4. Jl.Kadudampit-Padayungan-Cikadongdong-Ciharashas (DAK Non Tematik); Tanggal kontrak 29 April 2024; Waktu pelaksanaan 150 hari; Jenis Kontruksi Beton 3.412 x 6,0 m; 940 x 5,0 m; 1.125 x 4 m tebal 20 Cm dan Hotmix 2.340 x 4,0 m.
  5. Jl. Puncrut (Bts.Kota Bandung)-Pagerwangi-Cijeruk (DAK Non Tematik); Tanggal kontrak 6 Mei 2024; Waktu pelaksanaan 120 hari; Jenis Kontruksi Beton 468 x 5,0 m tebal 20 Cm dan Hotmix 1.000 x 5,0 m.
  6. Jl. Sersan Bajuri (DAK Non Tematik); Tanggal kontrak 3 Mei 2024; Waktu pelaksanaan 120 hari; Jenis Kontruksi Beton 2.747 x 5,0 m tebal 20 Cm dan Hotmix 400 x 5,0 m dan 191 x (7,7 - 8,5) m.
  7. Jl. Sindangkerta - Weninggalih (DAK Non Tematik); Tanggal kontrak 6 Mei 2024; waktu pelaksanaan 120 hari; Jenis Kontruksi Hotmix 7.000 x 3,0 tebal 4 Cm dan Beton 200 x 5,0 m tebal 20 Cm.
  8. Jl. Sp.Tagog Apu-Salakuning (DAK Non Tematik); Tanggal kontrak 2 Mei 2024; Waktu pelaksanaan 120 hari; Jenis Kontruksi Beton 3.120 x 4,0 m tebal 20 Cm.
  9. Jl. Sukahaji-Sirnagalih (DAK Tematik); Tanggal kontrak 6 Mei 2024; waktu pelaksanaan 120 hari; Jenis Kontruksi Beton 1.500 x 4,5 m dan 743 x 5,0 m tebal 20 Cm dan Hotmix 260 x 4,0 m.***

 

Halaman:

Editor: H. Bambang Priambodo

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah