Bacakan Petisi Bumi Siliwangi, Guru Besar UPI Singgung Soal Cawe-cawe Jokowi di Pilpres 2024

- 5 Februari 2024, 14:05 WIB
Sejumlah guru besar dan dosen serta mahasiswa hingga alumni UPI gelar pembacaan petisi Bumi Siliwangi terkait keberpihakan Jokowi di Pilpres 2024 /Foto : Deni Supriatna /Galamedia //
Sejumlah guru besar dan dosen serta mahasiswa hingga alumni UPI gelar pembacaan petisi Bumi Siliwangi terkait keberpihakan Jokowi di Pilpres 2024 /Foto : Deni Supriatna /Galamedia // /

"Artinya, tiga prinsip yang harus dijalankan oleh seorang pemimpin ialah di depan memberi teladan, di tengah membangun ide atau gagasan, dan di belakang memberikan dorongan," tuturnya.

Guru besar UPI tersebut menegaskan, dengan kondisi tersebut tidak memberikan pendidikan politik kebangsaan dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa.

"Apabila dibiarkan maka kondisi ini tentu berpotensi dapat memberikan ekses buruk terhadap tidak terlegitimasinya penyelenggaraan pemilu, meningkat ketidakpercayaan masyarakat terhadap penyelenggaraan pemilu, dan lebih buruk dapat mengancam disintegrasi bangsa dan negara, "katanya menandaskan. ***

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah