Bukan Hanya Kurma, Berikut 5 Menu Favorit Ala Rasulullah Ketika Berbuka Puasa, Ada Buah Zaitun hingga Melon

- 19 April 2021, 04:20 WIB
Ilustrasi: buah zaitun atau olive
Ilustrasi: buah zaitun atau olive /PIXABAY/tama66

Buah melon yang sering digunakan sebagai topping minuman dan makanan atau dibuat jus ini sangat digemari juga oleh Rasulullah, karena buahnya yang besar Rasulullah pun senang berbagi kepada sesama.

Buah melon memiliki khasiat untuk kulit yaitu mencegah penuaan dini, mulut dan kerongkongan akan lebih segar jika mengkonsumsi buah melon sebagai pencuci mulut.

Baca Juga: Industri Perfilman Harus Tetap Produktif di Masa Pandemi, Jawa Barat Dukung Produksi Film

6. Madu

Madu sangat banyak sekali manfaatnya, bisa menyehatkan dan menyembuhkan, Rasulullah senang minum air madu dengan mencampurkan madu ke dalam segelas air.

Manfaat minum madu membuat tubuh menjadi bugar, sangat cocok diminum setiap hari untuk menjaga stamina tubuh.***

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x