7 Kandungan Gizi pada Sayur Asem

- 11 Februari 2023, 16:15 WIB
Kandungan gizi pada Sayur Asem
Kandungan gizi pada Sayur Asem /Instagram @anggrekjec/
  1. Lemak

Pada Sayur Asem juga terkandung gizi Lemak. Namun, kandungan gizi Lemak pada Sayur Asem ini sangat rendah, sehingga sangat cocok untuk bagi Anda yang sedang melakukan Diet.

Diketahui dari Tabel Komposisi Pangan Indonesia, kandungan Lemak yang terkandung pada Sayur Asem ini ialah sebesar 0,6 Gram (g).

  1. Karbohidrat

Nilai Karbohidrat yang terdapat di dalam Sayur Asem tidak terlalu banyak. Namun tetap bermanfaat bagi Kesehatan tubuh. Diketahui dari Tabel Komposisi Pangan Indonesia, kandungan Karbohidrat pada Sayur Asem sebesar 5.0 Gram (g).

  1. Zat Besi

Kandungan Zat Besi pada Sayur Asem cukup baik sebagai salah satu sumber makanan yang Zat Besi bagi tubuh. Diketahui dari Tabel Komposisi Pangan Indonesia, jumlah kandungan Zat Besi pada Sayur Asem ialah sebesar 3.1 Miligram (m.g).

Baca Juga: 16 Kandungan Gizi Pada Buah Alpukat yang Baik Bagi Kesehatan

  1. Serat

Kandungan Serat di dalam Sayur Asem sangat bermanfaat untuk Kesehatan pencernaan di dalam tubuh. Diketahui dari Tabel Komposisi Pangan Indonesia kandungan Serat pada Sayur Asem ialah sebesar 0.6 Gram (g).

Selain 7 gizi tersebut, masih ada beberapa nilai gizi yang terkandung didalam Sayur Asem diantaranya sebagai berikut :

  1. Fosfor : 61 Miligram (mg).
  2. Retinol : 14 Microgram (mcg).
  3. Karoten Total : 2075 Microgram (mcg).

Vitamin B – 1(Zat Tiamin) : 0.10 Miligram (mg).***

Halaman:

Editor: Imam Ahmad Fauzan

Sumber: repo.stikesperintis.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah