Polemik Haji 2021 Temui Titik Terang, Najwa Shihab, Rocky Gerung hingga UAS Kini Terseret Imbasnya

- 13 Juni 2021, 18:47 WIB
Pengamat politik Rocky Gerung saat menghadiri acara Najwa Shihab disalah satu televisi swasta
Pengamat politik Rocky Gerung saat menghadiri acara Najwa Shihab disalah satu televisi swasta /Tangkapan layar YouTube/Najwa Shihab//

"Keputusan ini (dibuat) untuk menjamin keselamatan haji di tengah ketidakpastian virus corona," kata Menteri Kesehatan Kerajaan Arab Saudi, Tawfiq al-Rabiah dikutip dari Antara, Sabtu, 12 Juni 2021.

Baca Juga: Link Streaming Buku Harian Seorang Istri 13 Juni 2021: Nana Jatuh dari Tangga, Keguguran?

“Meskipun vaksin tersedia, ada ketidakpastian virus dan beberapa negara masih mencatat jumlah kasus Covid-19 yang tinggi, tantangan lainnya adalah varian virus yang berbeda, maka muncul keputusan untuk membatasi haji,” tutur al-Rabiah.***

Menteri al-Rabiah mengatakan hanya vaksin Covid-19 yang disetujui dari Pfizer, Astrazeneca, Moderna, dan Johnson dan Johnson yang akan berlaku untuk haji.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x