Pastikan BSU Tepat Sasaran BPJamsostek Dorong Perusahaan Tertib Kepesertaan

- 23 Juli 2021, 16:53 WIB
BPJS Ketenagakerjaan.
BPJS Ketenagakerjaan. /bpjsketenagakerjaan.go.id/

Baca Juga: Vaksin Nusantara, Dielu-elukan Terawan Kini Dibantah Mentah-mentah Pakar Biomolekuler Australia

"Kami berharap, perusahaan tertib mendaftarkan kepesertaan BPJAMSOSTEK, agar memastikan perlindungan pekerjanya, terlebih lagi di masa pandemi Covid 19 ini. BSU ini, merupakan nilai tambah sebagai peserta BPJAMSOSTEK, pastikan pekerja yang berhak akan mendapatkan sehingga bisa meringankan beban mereka", tegasnya.

Sementara itu, Pps. Kepala BPJamsostek Kantor Cabang Bandung Suci Yogie Adam mewakili Kepala Kantor Cabang juga turut menghimbau kepada Pimpinan Badan Usaha khususnya yang ada di Kota Bandung.

Tentunya, untuk bisa melindungi seluruh tenaga kerjanya pada Program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan agar bisa merasakan manfaat lain, seoerti penerima BSU ini sebagai nilai tambah (value added).

"Ya, tentunya manfaaf peserta BPJamsostek ini, sangat penting bagi pekerja terlebih usia yang terus menggerusnya bilamana terjadi kecelelakaan kerja, maka ada yang menanggungnya. Manfaat ini seperti,  program JKK, JKM, JHT, JP dan JKP," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah