Tanggapi Somasi dari Luhut Binsar Pandjaitan, Mardani Ali Sera: Etikanya Tidak Sesuai dengan Konstitusi

- 30 Agustus 2021, 13:43 WIB
Politisi PKS, Mardani Ali Sera./Twitter/@MardaniAliSera/
Politisi PKS, Mardani Ali Sera./Twitter/@MardaniAliSera/ /

Diketahui video tersebut diunggah di oleh akun Youtube Haris Azhar pada Jumat, 20 Agustus 2021.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 30 Agustus 2021: Andin Tak Kuat Melihat Reyna Dipeluk Nino

“Hanya penjelasan dan permintaan maaf yang kami minta Kami rasa itu lebih dari fair,” kata juru bicara Kementerian Koordinator Kemaritiman dan Investasi, Jodi Mahardi dalam pernyataannya.

Jodi Mahardi mengatakan bahwa unggahan tersebut telah membentuk opini atau pernyataan yang tidak benar, tendensius, pembunuhan karakter, fitnah, penghinaan atau pencemaran nama baik, dan berita bohong bahwa Luhut bermain dalam bisnis pertambangan di Blok Wabu.

Menurutnya, tujuan somasi tersebut agar Haris dan Fathia menjelaskan mengenai motif, maksud, dan tujuan dari pengunggahan video berisi wawancara tersebut.***

 

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah