Pemkab Bandung Siapkan 426 Plastik Organik untuk Bungkus Daging Kurban

- 29 Juli 2020, 14:59 WIB
 Bupati Bandung, Dadang M. Naser menunjukkan plastik organik. (Humas Pemkab Bandung)
Bupati Bandung, Dadang M. Naser menunjukkan plastik organik. (Humas Pemkab Bandung) /

Baca Juga: Tidak Diberi Label Sehat dan Layak, Ada Seribu Lebih Hewan Kurban di KBB Belum Cukup Umur

Meski begitu, diakui dia, jumlah plastik organik yang disiapkan oleh Pemkab Bandung terbilang masih kurang untuk pemenuhan kebutuhan kemasan daging kurban di Kabupaten Bandung.

"Sebetulnya masih kurang. Tapi kan pak bupati dulu sempat membuat gerakan kemasan ramah lingkungan dengan menggunakan besek, daun jati, dan daun pisang. Nah sebagian untuk kemasan daging kurban bisa dilakukan dengan gerakan tadi," ujarnya.

Asep menambahkan, distribusi plastik organik tersebut nantinya akan disalurkan melalui camat dan kepala desa, serta di tiap-tiap panitia kurban.

Baca Juga: Perhatikan Tanda Keluar Asap Putih Pada Motor 4-Tak, Anda Harus Segera ke Bengkel

"Untuk tiap desa dapat 1.000 buah plastik. Dan tiap kecamatan dapat 1.500 plastik," ucapnya.

 

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x