Menjadi Top Nasional, 6 SMA Terbaik di Kabupaten Boyolali Ini Bisa Dijadikan Referensi PPDB 2024

- 27 Maret 2024, 09:36 WIB
Menjadi top nasional, 6 SMA terbaik di Kabupaten Boyolali ini menjadi referensi PPDB 2024 di Jawa Tengah./ instagram.com/sman1kajen
Menjadi top nasional, 6 SMA terbaik di Kabupaten Boyolali ini menjadi referensi PPDB 2024 di Jawa Tengah./ instagram.com/sman1kajen /

 

GALAMEDIANEWS - Tidak banyak sekolah di Indonesia yang berhasil menjadi top nasional, oleh karenanya 6 SMA terbaik di Kabupaten Boyolali ini bisa dijadikan referensi PPDB 2024.Terlebih lagi sekolah ini mempunyai nilai UTBK yang tinggi di Jawa Tengah.

Kabupaten Boyolali memiliki 6 SMA terbaik yang bisa dijadikan referensi PPDB 2024, yaitu SMA Pradita Dirgantara, SMA Negeri 1 Boyolali, SMA Negeri 1 Simo, SMA Negeri 1 Teras, SMA Negeri 1 Kajen, dan SMA Negeri 1 Ngemplak.

Selanjutnya, 6 sekolah ini menjadi top nasional dengan nilai UTBK 2022 yang dilihat berdasarkan top 1000 sekolah Negeri terbaik se-Indonesia yang dikeluarkan Lembaga Tes Perguruan Tinggi (LTMPT) tahun 2022.

Baca Juga: Vidi Aldiano Muncul di Iklan Shopee Garansi Tepat Waktu, Netizen Heboh

SMA Terbaik di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah

Ini dia 6 SMA terbaik di Kabupaten Boyolali ini bisa dijadikan referensi PPDB 2024 karena memiliki nilai UTBK yang tinggi di Jawa Tengah. Berikut merupakan daftarnya:

SMA Pradita Dirgantara

SMA Pradita Dirgantara memiliki nilai UTBK tertinggi sebesar 640,747. Menempati ranking nasional ke-3 dan provinsi ke-1. Sekolah ini berlokasi di Jalan Cendrawasih No.4, Tanjungsari, Ngesrep, Kec. Ngemplak, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

SMA Negeri 1 Boyolali

SMA Negeri 1 Boyolali memiliki nilai UTBK tertinggi sebesar 563,028. Menempati ranking nasional ke-180 dan provinsi ke-31. Sekolah ini berlokasi di Jalan Kates No.8, Madumulyo, Pulisen, Kec. Boyolali, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

SMA Negeri 1 Simo

SMA Negeri 1 Simo memiliki nilai UTBK tertinggi sebesar 526,048. Menempati ranking nasional ke-643 dan provinsi ke-131. Sekolah ini berlokasi di Jalan Ngadenan No.549, Kebayanan 3, Pelem, Kec. Simo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

Baca Juga: Bukan dari BSU BPJS Ketenagakerjaan 2024, Masyarakat Bisa Dapat Rp600 Ribu Jelang Lebaran dari BLT Ini

SMA Negeri 1 Teras

SMA Negeri 1 Teras memiliki nilai UTBK sebesar 517,514. Menempati ranking nasional ke-850 dan provinsi ke-176. Sekolah ini berlokasi di Jalan Raya Sudimoro Randosari KM.2, Dusun I, Sudimoro, Kec. Teras, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

SMA Negeri 1 Kajen

SMA Negeri 1 Kajen memiliki nilai UTBK sebesar 524,182. Menempati ranking nasional ke-679 dan provinsi ke-138. Sekolah ini berlokasi di Jalan Mandurorejo Kajen No.446, Nyamok, Kec. Kajen, Kabupaten Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

SMA Negeri 1 Ngemplak

SMA Negeri 1 Ngemplak memiliki nilai UTBK sebesar 517,283. Menempati ranking nasional ke-865 dan provinsi ke-180. Sekolah ini berlokasi di Jalan Embarkasi H., Ngemplak, Donohudan, Kec. Ngemplak, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.

Itulah 6 SMA terbaik di Kabupaten Boyolali, sekolah yang menjadi top nasional ini bisa dijadikan referensi PPDB 2024 di Jawa Tengah. Melalui Informasi ini siswa dan siswi dan rajin dan tekun belajar sehingga dapat diterima di sekolah impiannya.***

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x