Tentara China Tersesat di Perbatasan, Ini yang Dilakukan India

- 21 Oktober 2020, 10:38 WIB
Ilustrasi Tentara India.  Foto: Reuters
Ilustrasi Tentara India. Foto: Reuters /

GALAMEDIA - Pihak India mengembalikan seorang tentara Cina yang tersesat melintasi perbatasan de facto yang diperebutkan dengan India di Himalaya.

Tentara itu diserahkan, Rabu 21 Oktober 2020 pagi

Menurut laporan surat kabar militer resmi Cina, PLA Daily yang dikutip Reuters, kedua negara telah mengumpulkan ribuan tentara di wilayah tersebut usai bentrokan mematikan pada bulan Juni.

Baca Juga: Sebelum Penyuntikan Vaksin Covid-19, Ridwan Kamil: Ingin Dapat Ilmu Dulu dari WHO

Tetangga bersenjata nuklir telah berada dalam konfrontasi perbatasan selama berbulan-bulan di wilayah Ladakh, dengan masing-masing pasukan saling membunuh dalam pertempuran tangan kosong dan melepaskan tembakan ke udara.

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x