8 Hal Sederhana yang Membuat Orangtua Bahagia, Tak Perlu Kaya dan Banyak Harta!

- 28 Juni 2021, 14:06 WIB
Family//freepik.com
Family//freepik.com /

GALAMEDIA - Mendengar kata orangtua setiap anak pasti akan tersentuh. Sejak lahir kita berutang pada orangtua yang membesarkan hingga memberi pendidikan yang layak.

Menginjak usia dewasa kita mulai sering meminta ini itu kepada mereka.

Dan semua itu takkan terbalaskan dengan materi apa pun. Sebaliknya lebih dari sekadar materi ada beberapa hal kecil yang mampu membuat orangtua tersenyum.

Baca Juga: Covid-19 di Tanah Air Menggila, Indonesia Kirim 2.000 Tabung Oksigen ke India

Apa sajakah hal-hal sederhana yang bisa membuat orangtua kita bahagia? Berikut di antaranya yang Galamedia rangkum dari berbagai sumber.

1. Perhatian tulus yang terus-menerus

Bukan hanya kirim uang, sesekali kunjungi mereka. Sebetulnya yang mereka butuhkan sederhana kok, yaitu perhatian dari kamu.

Jika kamu tinggal di perantauan, maka hubungi orangtuamu melalui telepon, video call atau  pulanglah sebisa mungkin menengok orangtuamu. Hayo kapan kamu terakhir menelepon?

Baca Juga: Ketua MUI Tanggapi Aksi BEM UI Kritik Jokowi: Mahasiswa Nakal Dikit Biarin Aja, Nurani Bangsa Itu Mahasiswa

2. Ada saat mereka membutuhkan

Saat kita masih kecil, siapa yang selalu ada untuk kita? Tentu saja kedua orangtua. Mereka selalu merelakan waktu untuk menemani, mengajarkan dan melakukan banyak hal untuk kita.

Namun terkadang saat kita beranjak dewasa, kita sibuk dengan dunia sendiri. Alhasil orangtua terkadang merasa kesepian.

Biarpun mereka biasanya memaklumi yuk, mulai luangkan waktu untuk sekadar mengobrol dan ada saat orangtua membutuhkan. Mereka pasti bahagia!

Baca Juga: Minta Pejabat Bersikap Santai Soal Aksi BEM UI, Hilmi Firdausi: Anda Dulu Kan Mahasiwa, Pernah Jadi Aktivis

3. Memberikan yang terbaik

Berikanlah yang terbaik untuk mereka, makanan, pakaian, liburan atau perawatan.

Saat kecil kita juga selalu mendapat yang terbaik. Pendidikan yang terbaik, makanan yang terbaik, liburan yang terbaik bahkan perawatan yang terbaik.

Maka tidak ada salahnya, jika saat ini kita membalas kebaikan mereka. Contoh sederhana, ketika menghidangkan makanan, berikan hidangan yang paling bagus.

Saat memberikan hadiah, berilah hadiah yang mereka inginkan.

Halaman:

Editor: Mia Fahrani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah