10 Menu Pendamping Nasi Rames Terfavorit dan Bikin Nagih

- 6 September 2021, 15:41 WIB
Nasi Rames.
Nasi Rames. /Christ Katering/

9. Perkedel kentang

Sebagai orang Indonesia, perkedel kentang menjadi lauk favorit karena rasanya yang gurih. Perkendel kentang juga menjadi makanan pendamping nasi kuning, nasi rames, atau tumpeng yang wajib tersedia.

Meski perkedel kentang terlihat sederhana, tetapi rasanya nendang. Supaya lebih spesial, kamu bisa mengisinya dengan daging cincang atau kornet.

10. Orek tempe kacang

Tempe merupakan makanan asli orang Indonesia yang sangat populer. Rasa dan aroma khasnya membuat tempe jadi hidangan yang bisa dinikmati siapapun. Selain itu, tempe yang berasal dari kacang kedelai ini juga memiliki khasiat yang sangat baik buat kesehatan.

Orek tempe kacang yang renyah, manis, dan gurih bikin sensasi makan jadi lebih mantap. Nikmatnya bisa bikin tambah nasi.

Wah, ternyata banyak sekali ya? menu pendamping untuk nasi rames yang bisa jadi pilihanmu.Di antara 10 lauk-lauk di atas, mana yang jadi favoritmu?***

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x