Jangan Panik! 7 Cara Menurunkan Trigliserida Tinggi dengan Cepat dan Alami

- 29 Januari 2024, 20:50 WIB
Ilustrasi kesehatan. 7 cara menurunkan trigliserida tinggi dengan cepat dan alami
Ilustrasi kesehatan. 7 cara menurunkan trigliserida tinggi dengan cepat dan alami /Pixabay/PublicDomainPictures /

Sebagai tambahan, olahraga dapat membantu meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL). Jenis kolesterol tersebut bisa membantu mengurangi kadar trigliserida dalam tubuh

2. Batasi Konsumsi Alkohol

Dikutip dari American Heart Association (AHA) mengatakan, alkohol dapat meningkatkan kadar trigliserida. Jenis minuman tersebut juga bisa menyebabkan tekanan darah tinggi (hipertensi), obesitas, dan meningkatkan risiko diabetes.

Faktanya, alkohol adalah sumber kalori kosong dan gula. Jika tubuh tidak mengolah energi dari minuman tersebut hingga habis, hal yang terjadi adalah peningkatan kadar trigliserida dalam darah.

3. Atur Pola Makan

Cara menurunkan trigliserida dengan cepat kali ini adalah dengan mengatur pola makan. Selain jenis nutrisi, penting untuk mengonsumsinya di waktu yang tepat. Metode ini juga cocok untuk Anda dengan masalah pada asam lambung.

Setelah mengonsumsi makanan, sel-sel pada pankreas akan melepaskan insulin pada aliran darah. Kemudian akan diangkut ke dalam sel-sel dan diubah menjadi energi.

Maka dari itu, insulin berlebih dapat membuat proses ‘seleksi insulin’ lebih sulit. Tubuh tidak dapat menggunakan insulin dengan efektif dan menyebabkan penumpukan gula dan trigliserida dalam darah.

Baca Juga: 7 Jus Penurun Kolesterol Paling Ampuh dan Mudah Dibuat

4. Pilih Asupan yang Mengandung Lebih Sedikit Gula

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x